Pernah suatu malam, yang tanpa cerita, tanpa senja bilang siapa penggantinya, kita tak sengaja bertemu. Dalam balutan angin seraya berbisik : sapalah. Lalu aku memandangmu lamat-lamat. Menyapukan pandangan sampai batas senyumku. Ini terlalu indah kita nikmati berdua. Kamu menyahut berbarengan dengan pertanyaan: Kenapa tidak kau bawa satu lensa lagi? Aku tersayat-sayat sampai harus tersenyum begitu getir. Mauku juga begitu, kubawa dengan segenap perasaan...
Catatan Hati Penghujung Tahun 2021
-
Dear Diary virtualku,...
Hari ini penghujung tahun 2021, langit tampak sedikit berawan meski
sesekali cahaya surya terlihat seolah enggan absen menyinari...
3 tahun yang lalu