-----

By Nayla Nuha - Mei 26, 2010

bukan senja dalam jingga
menutup mata mengurai duka
bukan rinai dalam kelabu
namun terik menusuknya

  • Share:

You Might Also Like

4 komentar