disana
ada ruang kosong
di sudut jeda yang dibiarkan waktu
ada ruang kita disana
yang tak mampu terdefinisikan
terpatri pada jeda yang membisu
tak tahu kapan hilang
disana,
adalah ruang kita
adalah segelas cerita
adalah separuh hidup kita
Nayla Nuha | Masmon's Wife | Farzan's Mom | (masih to be) Illustrator | dan ingin produktif menulis lagi di blog
Halo penghujung 2024, Rasanya memang cukup melegakan ketika menulis. Hari ini bagiku begitu melelahkan, syukurlah aku bisa tertidur sejen...
0 komentar